Wednesday 18 April 2012

Cara Membuat eBook


e-Book merupakan salah satu sumber pendapatan bisnis melalui internet.  Salah satu aplikasi  yang dapat dipergunakan untuk membuat e-book adalah PrimoPDF yang dapat di down load di sini.

Untuk membuat e-book, tahap pertama kita siapkan lebih dahulu bukunya, umpamanya disiapkan menggunakan MicroSoft. Jika sudah disiapkan dan aplikasi primoPDF sudah didownload lakukan print dari microSoft kemudian pilih  primoPDF.


Kemudian akan muncul menu di bawah, pilih eBook, kemudian isi document properties dengan meng klik tombol Change. Selanjutnya update PDF Security dengan meng klik tombol Change terkait. Kemudian save “Setting”.  



 
Software ini juga dilengkapi fasilitas Nitro Reader sehingga anda dapat mereview eBook anda. Di bawah contoh salah satu halaman eBook kami.




No comments:

Post a Comment